Sunday, May 3, 2009

Kunci dunia & akhirat..

Kunci keberhasilan dunia & akhirat..
1.Iman (orientasi kpd allah)
2.keimanan yg kuat u berubah menjadi lebih baik
3.kesungguhan & semangat yg tinggi
Agar memiliki keimanan yg mendalam, maka orientasi kita harus berubah.. harus berorientasi kpd allah, sehingga insyaallah niat menjadi ikhlas dan mendapatkan kemudahan..
Sdh merupakan sunatullah manusia menyukai santai dan tdk menyukai perang (hal yg menyulitkan). Orientasi yg benar akan memotivasi kita untuk tetap komitment untuk memegang teguh keimanan. Bila iman bermasalah, maka akan berefek kpd aspek kehidupan lainnya; utamanya ibadah.
Ada wanita usia 55 thn yg dpt menghafal al-qur’an dlm 3 tahun, hal ini berarti tdk ada alasan bagi kita untuk tdk menghafal al-quran, dg bermacan alasan yg salah satunya sdh tua.. dg keyakinan yg kuat bahwa ada pertolongan dari allah akan membuat suatu rintangan menjadi asbab semakin tebalnya iman dihati serta semakin optimis. Islam itu tinggi (mulia) dan tiada kerendahan didalamnya. Jangan seperti peringatan nabi.. umat diakhir zaman bagi buih dilautan (tiada kekuatan).. hal ini terjadi karena allah mencabut takut dari orang kafir dan menimpakan kpd kaum muslim oleh asbab muslim lebih mencintai dunia dan takut akan kematian.
Ketika kita komitmen untuk menjadi penolong agama allah, maka allah akan memberi kita kekuatan.. dalam hal ini jg diperlukan quwwatul iradah (kemauan yg kuat). Ketika seorang mempunyai kekuatan, maka ia akan menjadi poros dan bisa menggerakkan yg lain..
Ref:al-baqarah(2):216;at-taubah(9):40-41;as-shaff(61):14;Muhammad(47):7.